Beranda » Blog » Sistem Pengawasan Penyelenggaraan Pendidikan

Sistem Pengawasan Penyelenggaraan Pendidikan

Diposting pada 30 Januari 2024 oleh manggustore / Dilihat: 357 kali / Kategori:

MANGGUSTORE.COM – Pendidikan merupakan salah satu hal yang wajib adanya dalam kehidupan manusia. Melalui pendidikan kita dapat meraih apa yang dicita-citakan. Pendidikan juga merupakan jalan untuk menggapai tujuan dari dasar negara, yaitu mencerdaskan kehidupan bangsa.

Mencapai cita-cita dari pendidikan tersebut, harus dilakukan dengan sebuah strategi agar mencapai hasil yang maksimal. Maka, pendidikan penting adanya sebuah manajemen di dalam pendidikan. Manajemen bertujuan untuk melakukan pengawasan, evaluasi, serta penilaian dalam pendidikan.

BACA JUGA:

Implementasi Pengawasan Penyelenggaraan Pendidikan di Indonesia

Buku Implementasi Pengawasan Penyelenggaraan Pendidikan di Indonesia

Pengawasan adalah keseluruhan aktifitas mengawasi, memeriksa, mencocokkan, dan mengendalikan segenap kegiatan agar berlangsung sesuai dengan rencana yang ditetapkan dan hasil yang dikehendaki (Iin Meriza, 2018:38). Pengawasan dilakukan untuk menghindari adanya penyimpangan dalam berbagai hal, dan diharapkan dapat terhindar, sehingga tujuan dapat tercapai.

Menurut Sutisna (Syarifuddin, 2005:166), pengawasan dalam lembaga pendidikan dapat dilakukan dengan langkah-langkah berikut:

  1. Pilih dan rumuskan apa yang akan dinilai.
  2. Penetapan kriteria.
  3. Penetapan data yang diperlukan dan benar-benar berhubungan dengan kriteria serta bagaimana data itu dapat diperoleh.
  4. Interpretasi data berkenaan dengan kriteria yang telah ditetapkan.
Buku Pengelolaan Pendidikan ini menguraikan prinsip dasar dalam manajemen pendidikan, pengelolaan unit pendidikan, manajemen kelas, pengelolaan kurikulum, pengelolaan peserta didik, manajemen staf pendidik dan kependidikan, pengelolaan fasilitas dan infrastruktur pendidikan, pengelolaan keuangan pendidikan, hubungan sekolah dengan masyarakat, kepemimpinan pendidikan, manajemen peningkatan kualitas pendidikan, supervisi pendidikan, dan pemasaran pendidikan.

Buku Pengelolaan Pendidikan ini menguraikan prinsip dasar dalam manajemen pendidikan, pengelolaan unit pendidikan, manajemen kelas, pengelolaan kurikulum, pengelolaan peserta didik, manajemen staf pendidik dan kependidikan, pengelolaan fasilitas dan infrastruktur pendidikan, pengelolaan keuangan pendidikan, hubungan sekolah dengan masyarakat, kepemimpinan pendidikan, manajemen peningkatan kualitas pendidikan, supervisi pendidikan, dan pemasaran pendidikan.

BELI BUKU PENGELOLAAN PENDIDIKAN

Pengawasan yang efektif berfungsi sebagai Early warning system atau sistem peringatan dini yang sanggup memberikan informasi awal mengenai persiapan program, keterlaksanaan program dan keberhasilan program. Cahaya Khaeroni (2013)  merinci empat fungsi pengawasan, yaitu:

  1. Fungsi eksplanasi: menjelaskan bagaimana kegiatan dilakukan.
  2. Fungsi akuntansi: artinya melalui pengawasan dapat dilakukan auditing terhadap penggunaan sumberdaya dan tingkat output yang dicapai.
  3. Fungsi pemeriksaan: menelaah kesesuaian pelaksanaan kerja nyata dengan rencana.
  4. Fungsi kepatuhan: menilai sejauhmana para pelaksana taat dengan aturan sehingga dapat diketahui tingkat disiplin kerja pegawai dinilai dari kepatuhan (compliance).
Buku Manajemen Pendidikan ini hadir untuk mengembangkan peserta didik yang aktif dalam mengembangkan potensi diri, termasuk kekuatan spiritual, pengendalian diri, kepribadian, kecerdasan, akhlak mulia, serta keterampilan yang diperlukan bagi dirinya, masyarakat, bangsa, dan negara. Selain itu, manajemen pendidikan juga bertujuan untuk memenuhi salah satu dari lima kompetensi tenaga kependidikan.

Buku Manajemen Pendidikan ini hadir untuk mendorong kemampuan mengembangkan peserta didik yang aktif dalam mengembangkan potensi diri, termasuk kekuatan spiritual, pengendalian diri, kepribadian, kecerdasan, akhlak mulia, serta keterampilan yang diperlukan bagi dirinya, masyarakat, bangsa, dan negara. Selain itu, manajemen pendidikan juga bertujuan untuk memenuhi salah satu dari lima kompetensi tenaga kependidikan.

Beli Buku Ini

Daftar Pustaka

Syafrudin. 2005. Guru Profesional dan Implementasi Kurikulum. Jakarta: Quantum Teaching.

Meriza, Iin. 2018. “Pengawasan (Controling) dalam Institusi Pendidikan.” At-Ta’dib. Vol.10, No.1.

Khaerani, Cahaya. 2013. “Pengawasan dalam Pendidikan.” Dikutip dari https://dennyimamazhari.wordpress.com/2013/01/11/41-pengawasan-dalam-pendidikan/. Pada 24 Juni 2023.

Tags:

Bagikan ke

Sistem Pengawasan Penyelenggaraan Pendidikan

Saat ini belum tersedia komentar.

Silahkan tulis komentar Anda

Alamat email Anda tidak akan kami publikasikan. Kolom bertanda bintang (*) wajib diisi.

*

*

Sistem Pengawasan Penyelenggaraan Pendidikan

Produk yang sangat tepat, pilihan bagus..!

Berhasil ditambahkan ke keranjang belanja
Lanjut Belanja
Periksa
Produk Quick Order

Pemesanan dapat langsung menghubungi kontak dibawah: